fbpx

Mari Perhatikan Kekuatan Dapur Pacu Vivo X60 Pro

main image

Persaingan perangkat smartphone semakin memanas dari sejak produsen-produsen telah meluncurkan ponsel andalan mereka. Berbagai ponsel pintar Vivo misal yang memiliki keunggulan masing-masing baik dari spesifikasi, harga dan aspek lain. Terdapat kreasi baru ponsel smartphone Vivo yaitu vivo x60 pro. Produk smart phone Vivo satu ini merupakan penerus X50 Pro dan diperkenalkan resmi tanggal 8 April tahun 2021. Beda X60 Pro dengan ponsel pintar Vivo pendahulunya yang menggunakan Snapdragon 765G, sementara seri X60 Pro menyediakan SoC atau “System on Chip” dengan Qualcomm Snapdragon – 870. Sehingga mampu menunjukkan kalau X60 Pro merupakan ponsel smartphone Vivo yang masuk kelas ponsel flagship. Berikut ini akan diulas lebih jelas dapur pacu X60 Pro yang perlu dipahami.

Chipset Yang Tangguh Memaksimalkan Performa Smartphone

Vivo telah memastikan varian global X60 Pro menggunakan SoC Snapdragon tipe 870 Qualcomm. Sementara varian smart phone Vivo dengan teknologi ini juga yang dijual resmi di tanah air. Hal tersebut bisa membuat seri X60 Pro merupakan smartphone pertama yang mempunyai Snapdragon 870 di Indonesia. Sementara kalau di Tiongkok, ponsel pintar Vivo ini dijual tetapi dengan chipset Exynos 5nm 1080. Perbedaan chipset terseubt mungkin bisa membuat orang merasa skeptis terhadap seri X60 Pro yang memiliki Snapdragon. Karena mengingat ponsel smartphone Vivo X60 Pro dengan Snapdragon 870 diproduksi dengan fabrikasi 7 nm. Terutama chipset satu ini sejatinya hanya sekedar reinkarnasi Snapdragon 865 karena sedikit saja ditingkatkan kecepatannya. Sementara peningkatan kecepatan dapur pacu smart phone Vivo X60 Pro secara khusus bisa lebih jelas dengan core berperforma Kryo-585 Prime karena dari 2,84GHz meningkat hingga 3,2GHz. Pada kenyataannya juga, Snapdragon 870 pada ponsel pintar Vivo seri X60 Pro tersebut bisa memenuhi ekspektasi dan sesuai kebutuhan kelas atas. 

RAM Luas Dengan Teknologi LPDDR5

Semua aktivitas dengan ponsel smartphone Vivo X60 Pro terasa sangat lancar, karena kemampuan multitasking-nya mumpuni didukung RAM sebesar 12 GB. RAM X60 Pro tersebut didukung dengan teknologi LPDDR5. Kalau 12 GB ini dirasa kurang, bahkan pengguna smart phone Vivo bisa memakai 3 GB dengan memakai extended RAM. Dengan fitur baru tersebut pada produk ponsel pintar Vivo, maak mempunyai mekanisme konversi ruang kosong pada memori internal untuk menjadi fungsi virtual memory. Fitur yang ada pada ponsel smartphone Vivo X60 Pro ini memang lumrah terjadi pada perangkat laptop atau pun komputer desktop dengan storage yang berbasis flash atau SSD. 

Sedangkan smart phone Vivo seri X60 Pro menggunakan memori internal yang berbasis flash lebih tepatnya UFS 3.1 berkapasitas 256 GB. Fitur extended ini membuat X60 Pro secara virtual menjadi lengkap dengan RAM sebesar 15 GB. Dengan ukuran tersebut, maka memungkinkan ponsel pintar Vivo tersebut membuka hingga mencapai 25 aplikasi dengan bersamaan. Bukan berhenti sampai situ saja, kemampuan ponsel smartphone Vivo tipe X60 Pro ini untuk menjalankan game berat juga tidak akan mengecewakan. Game berat bisa dinikmati dengan pengaturan grafik yang maksimum, perangkat smart phone Vivo X60 Pro tersebut mampu menghasilkan gambar dengan 60 fps. Tak akan ada juga frame drop pada saat memuat detail peta misal atau berada pada situasi pertarungan game berat tersebut. Sekian saja bahasan mengenai handphone Vivo di atas, semoga bisa menjadi pencerahan untuk kalian yang ingin mengincar handphone ini.